>
Berita  

Kapolres Serdang Bedagai menyerahkan bingkisan Lebaran kepada personil Polres Serdang Bedagai, Purnawirawan, Warakauri, PHL serta awak media yg meliput di Polres Serdang Bedagai secara simbolis

Sergai, KINCIR NEWS

Pada hari Kamis tanggal 13 April 2023 pukul 09.30 wib, Kapolres Serdang Bedagai menyerahkan secara simbolis bingkisan Lebaran kepada personil Polres Serdang Bedagai, Purnawirawan, Warakauri, PHL serta awak media yg meliput di Polres Serdang Bedagai. Kamis 13/04/2023

Bingkisan diserahkan secara simbolis kepada perwakilan anggota Polri, Kanit Reg Ident Sat Lantas, *IPDA Zulfan Ahmadi, SH dan perwakilan PNS Polri, *Sepinarita Simamora, SH*

Adapun bingkisan Lebaran yang disiapkan oleh Polres Serdang Bedagai sebanyak 450 (Empat ratus lima puluh) paket dan akan mulai didistribusikan mulai hari ini ke masing2 satuan dan Polsek jajaran Polres Serdang Bedagai

Hadir dalam kegiatan :* Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Dr. Ali Machfud, SIK, MIK Para Kabag Polres Sergai Para Kasat Polres Sergai Para Kasi Polres Sergai * Personil Polres Sergai

(Louis)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You cannot copy content of this page